Powered by Blogger.

Install Deepin Software Center di Ubuntu 12.04

Untuk mendownload dan install software pada ubuntu tidak harus menggunakan ubuntu software center atau pun synaptic bagi yang suka dengan GUI, tapi ada juga software lain yang mempunyai fungsi yang sama dengan ubuntu software center dari segi tampilan juga mirip ubuntu software center.

Fitur

Dengan Deepin software center anda dapat install - uninstall program, update - upgrade dan yang cukup menarik adalah anda dapat mengganti theme pada deepin software center,


dan masih banyak juga fitur yang lain.

Bagaimana cara menginstall Deepin Software Center,
masuk ke terminal
sudo add-apt-repository ppa:noobslab/deepin-sc
sudo apt-get update
sudo apt-get install deepin-software-center
atau bisa download packet deb